Ini CP Posko Induk PKS Peduli Kelud #PrayForKelud
By: Abul Ezz
Sabtu, 15 Februari 2014
0
pkssiak.org - Tanggap bencana gunung Kelud, DPW PKS Jawa Timur telah membuka beberapa Posko.
Lokasi Posko Induk:
POSKO INDUK PKS ada di desa Tawang kecamatan Wates Kediri lokasi ring 1 Kelud.
Penanggung jawab Posko Induk:
Pak Purwanto No. HP 085235082965
Jumlah Pengungsi:
Sampai kemarin (Jumat, 14/2/2014) jumlah pengungsi di daerah POSKO Induk Kec Wates yang sudah terdata 3831 jiwa. Kec Pare yg sudah terdata 3500 jiwa.
Kebutuhan Pengungsi:
Makanan instan, masker, pembalut wanita, pampers, selimut, obat2an, minyak kayu putih, air minum, air bersih, makanan bayi. Perlengkapan mandi, celana dalam dewasa pria dan wanita, popok dewasa,
makanan ringan, pampers dewasa. Dll.
DPD PKS Siak - Download Android App